Sabtu, 06 Desember 2014

Bubur Jagung Manis




Ini kan bulan Desember, biasanya deket-deket tahun baru pasti banyak jagung yang di jual-jual buat lengkapi serunya tahun baru.
Biasanya dirumah itu di selalu buat "Baro'bo" atau biasa orang-orang bilang "Bubur Manado" (mirip sih).
nah kali ini Richa mau nyobain buat bubur jagung. hehehehe. *Cekidot....

Bahan :
  • 1 kg manis
  • 1 liter santan
  • 4 ruas kayu manis
  • 4 lembar dau pandan
  • 1 sdt garam
  • 150 gram gula pasir (atau sesuai selera) / bisa juga diganti gula aren
  • 4 sdm tepung maizena (larutkan dengan air)





Cara Membuat

  • Pipil jagung dan sebagia di blender dengan 30 mlsantan.
  • Siapkan panci, masukkan adonan jagung yang sudah di blender, dan sisa santan.
  • Tambahkan gula pasir, garam, kayu manis, dan daun pandan.
  • Panaskan diatas api sedang sambil terus diaduk.
  • Jika sudah panas  masukkan jagung yang dipipil, 
  • Terakhir masukkan larutan maizena sambil terus diaduk hingga mendidih.
  • Angkat dan sajikan.





Mudah kan? selamat mencoba.

Note : mengapa jagung pipil tidak saya masukkan dari awal? itu karena saya takut jagungnya kemasakan dan hancur. tapi biasanya gak juga sih, jd gag masalah kalo dimasak dari awal.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar